Dari awal keberangkatan, keceriaan sudah terasa. Semua karyawan BTN Banyuwangi berkumpul dengan semangat, siap menyambut petualangan di Kalisawah Adventure. Sepanjang perjalanan, obrolan seru, canda tawa, dan lagu-lagu hits menemani mereka. Begitu tiba, peserta langsung bersiap untuk outbound, permainan fun outbound menguji kekompakan dan kerja sama tim. Ada yang langsung bisa […]
Blog
Pekan ini, suasana Kalisawah Adventure dipenuhi dengan keceriaan siswa-siswi dan guru SMPN 1 Jangkar, Kabupaten Situbondo, yang menggelar kegiatan LDKS (Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa). Selama dua hari satu malam, mereka menikmati pengalaman seru yang bukan hanya mendidik, tapi juga menyenangkan. Yuk, intip keseruannya!
Terletak di kawasan Songgon, Banyuwangi, Kalisawah Adventure menawarkan pengalaman rafting yang seru, menantang, dan penuh kesan. Dengan jeram-jeram alami Sungai Badeng yang memacu adrenalin, panorama hutan yang memukau, dan layanan profesional yang menjamin keselamatan, Kalisawah Adventure menjadi destinasi favorit bagi pecinta petualangan. Rafting di sini tidak hanya tentang wisata air, tetapi juga tentang menyatu dengan alam dan menciptakan kenangan tak terlupakan.
Rencanakan Liburan Akhir Tahun Anda di Kalisawah Liburan di Kalisawah Songgon Banyuwangi adalah pilihan yang sempurna bagi Anda yang ingin merasakan keseimbangan antara petualangan dan ketenangan. Dengan aktivitas rafting yang memacu adrenalin di Sungai Badeng dan pengalaman camping yang menyatu dengan alam, liburan Anda akan menjadi momen yang sulit dilupakan. Jadi, tunggu apa lagi? Ajak keluarga atau teman, dan jadikan Kalisawah sebagai destinasi liburan akhir tahun Anda!
Ambil waktu sejenak untuk jalan-jalan atau makan bersama diluar rumah, menikmati suasana dan rasa yang berbeda. Bahagia tidak harus mewah, cukup dengan cara sederhana yang terpenting bisa saling melepas rasa dan bisa tertawa bersama. Ciptakan kebahagiaan dan kebersamaanmu di Kalisawah Adventure Banyuwangi
Untuk membangun kekompakan, kebersamaan Keluarga besar Dinas Pendidikan Kabupaten Banyuwangi melakukan kegiatan Gathering di Kalisawah Adventure
CV. Nasaa Architecture dari Blitar memilih Banyuwangi sebagai tempat untuk outing dan berwisata. Bereliling di destinasi-destinasi wisata Banyuwangi kemudian camping dua hari satu malam di Kalisawah Adventure
Grup Telkom Jember, Telkom Situbondo dan Telkom Banyuwangi Outing dan Rafting bersama di Kalisawah Adventure, Anda ingin merasakan pengalaman sensasi arung jeram atau rafting menyusuri sungai Badeng di Songgon Banyuwangi? Kalisawah Adventure Banyuwangi siap
You must be logged in to post a comment.